Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi

Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi | Wisata Religi Taman Wisata Iman terletak di desa Sitinjo, Kecamatan Sitinjo, Kabupaten Dairi, Provinsi Sumatera Utara, Indonesia.

Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi - Taman Wisata Iman atau yang biasa di singkat dengan TWI ini merupakan salah satu objek wisata religi yang memberikan kita pelajaran mengenai hidup bertoleransi itu sangat penting dan bisa menciptakan keharmonisan dalam kehidupan bermasyarakat. Taman Wisata iman memiliki banyak bangunan bersejarah dari 5 agama yang diakui di Indonesia. Karena taman wisata iman ini tidak hanya mewakili satu agama saja, maka dari itu tempat ini bisa dijadikan sebagai tempat wisata religi yang universal yang bisa mengajarkan kita bertoleransi dalam menjalani kehidupan sehari-hari. TWI bisa anda jadikan objek wisata ketika hari-hari besar keagamaan anda telah tiba. Wisata Religi Taman Wisata Iman terletak di desa Sitinjo, Kecamatan Sitinjo, Kabupaten Dairi, Provinsi Sumatera Utara, Indonesia.
Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi
Taman Wisata Iman memiliki banyak bangunan bersejarah yang dianggap bersejarah dan penting bagi para pemeluk agama yang ada di indonesia, bangunan-bangun ini hanya berupa miniatur,meskipun hanya berupa miniatur, akan tetapi bangunan tersebut memberikan kesan tersendiri bagi para pengunjung. bangun-bangunan yang ada di tempat ini seperti :
  • Lapangan Manasik Haji dan Mesjid
  • Kuil Hindu
  • Perjalanan Kehidupan Yesus Kristus yang terdiri dari Kandang Domba di Betlehem, Yesus memberi makan 5000 orang, Yesus berdoa di Taman Getsmani, 14 tahap perjalanan salib (Via Dolorosa), Bukit Golgata dan Kebangkitan Yesu
  • Patung Abraham, patung Nabi Musa, Gereja Oikumene, Gua Bunda Maria, dan Perahu Nabi Nuh
  • Vihara Saddhavadana dengan patung Buddha Rupang
Tanah yang dimana Taman Wisata Iman ini dibangun merupakan tanah hibah atau bantuan dari keluarga Kudadiri yang memberikan tanah seluas 13 Ha, karena keinginan untuk melihat kemaslahatan umat. Selain itu taman wisata iman juga mendapatkan bantuan dari APBD Provinsi Sumatera Utara,dan beberapa pihak yang membantu secara pribadi, maka dari itulah TWI ini bisa berdiri dan dinikmati banyak orang yang berkunjung kesini.

Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi

Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi

Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi

Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi

Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi

TWI merupakan tempat wisata religi, dan juga bisa dijadikan tempat wisata alam, karena di dalam kawasan twi terdapat taman, sungai , keindahan alam yang sangat menyejukkan, selain itu di kawasan ini juga terdapat penginapan yang  bisa anda gunakan untuk menginap sehari maupun beberapa hari.

Untuk masuk ke Taman Wisata Iman anda akan dikenakan biaya yang cukup murah dimana biaya tersebut diatur dalam perda setempat. Harga tersebut yaitu : untuk masuk dewasa sebesar Rp.5000, untuk anak -anak Rp.3000, untuk kendaraan juga dikenakan biaya yaitu roda dua Rp.2000, roda empat Rp.5000, Roda enam Rp.7000. Dan untuk anda yang ingin menginap anda bisa menyewa asrama Rp.200.000/hari, dan jika ingin mengadakan kegiatan anda bisa menyewa aula sebesar Rp.400.000/hari.

Untuk bisa pergi ke taman wisata iman anda harus melakukan perjalanan ke kabupaten dairi tepatnya di desa sitinjo yang jarakanya kurang lebih 155 Km dari arah barat daya medan, yang bisa ditempuh dengan kendaraan pribadi maupun kendaraan yang disewa.

Demikian Ulasan Aneka Wisata Nusantara mengenai Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi , semoga untuk anda yang memiliki agama maupun kepercayaan berbeda bisa mengambil contoh dari twi dimana setiap ikon agama yang berbeda berada di satu tempat dan membentuk keindahan yang bernilai tinggi dimasyarakat, begitupun kehidupan kita bermasyarkat jangan lupa menjunjung tinggi bhineka tunggal ika. Jangan lupa berikan komentar yang bermanfaat di kolom komentar yang ada dibawah ini.

COMMENTS

Name

Wisata Alam,48,Wisata Bahari,4,Wisata Bali,3,Wisata Bangka Belitung,2,Wisata Banten,1,Wisata Bendungan,1,Wisata Budaya,5,Wisata Danau,10,Wisata Dermaga,1,Wisata DKI Jakarta,2,Wisata Gorontalo,9,Wisata Gunung,7,Wisata Jambi,1,Wisata Jawa Barat,4,Wisata Jawa Tengah,1,Wisata Jawa Timur,6,Wisata Kalimantan Barat,1,Wisata Kalimantan Timur,1,Wisata Kuliner,9,Wisata Modern,1,Wisata Nangroe Aceh Darussalam,3,Wisata Nusa Tenggara Barat,4,Wisata Nusa Tenggara Timur,2,Wisata Pantai,18,Wisata Papua,2,Wisata Papua Barat,1,Wisata Pendidikan,1,Wisata Permandian,3,Wisata Pulau,19,Wisata Religi,12,Wisata Sejarah,12,Wisata Sulawesi Barat,3,Wisata Sulawesi Selatan,80,Wisata Sulawesi Tengah,3,Wisata Sulawesi Tenggara,6,Wisata Sulawesi Utara,8,Wisata Sumatera Utara,3,Wisata Taman,1,Wisata Telaga,1,Wisata Yogyakarta,5,
ltr
item
Aneka Wisata Nusantara: Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi
Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi
Wisata Religi Taman Wisata Iman Dairi | Wisata Religi Taman Wisata Iman terletak di desa Sitinjo, Kecamatan Sitinjo, Kabupaten Dairi, Provinsi Sumatera Utara, Indonesia.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj-NQdMuKG4qv3oIlrkr8U3hk8Urugxb6wo8l9awF-ZrkRWFn5MVi7roklQaszy81f0nprLI8onIakdEBqU4Eq1xBg121aGb2PAnUmb0dm3DD1zFWngHNfkJ1RZu4KPLlYt5ErLtdGPw-wZ/s640/Taman+Wisata+Iman.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj-NQdMuKG4qv3oIlrkr8U3hk8Urugxb6wo8l9awF-ZrkRWFn5MVi7roklQaszy81f0nprLI8onIakdEBqU4Eq1xBg121aGb2PAnUmb0dm3DD1zFWngHNfkJ1RZu4KPLlYt5ErLtdGPw-wZ/s72-c/Taman+Wisata+Iman.jpg
Aneka Wisata Nusantara
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/2015/06/wisata-religi-taman-wisata-iman-dairi.html
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/2015/06/wisata-religi-taman-wisata-iman-dairi.html
true
1041212824677081597
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy