Wisata Danau Labuan Cermin Berau

Wisata Danau Labuan Cermin Berau | Wisata Danau Labuan Cermin terletak di Desa Labuan Kelambu, Kecamatan Biduk-Biduk, Kabupaten Berau, Provinsi Kalimantan Timur, Indonesia.

Wisata Danau Labuan Cermin Berau - Danau Labuan Cermin merupakan salah satu danau yang sangat mempesona, karena danau ini memiliki ke istimewaan seperti namanya yaitu danau ini layaknya cermin. Danau ini sekarang dikelolah oleh Lembaga Masyarakat Labuan Cermin (Lekmalamin), dimana Lekmalamin bekerja keras untuk merawat dan juga berjuang keras demi menjaga kelestarian dan keasrian di sekitar dan di danau labuan cermin, agar pengunjung yang datang kesini bisa menikmati obyek wisata ini dengan nyaman dan santai. Danau Labuah Cermin akan membuat anda penasaran karena disini anda akan melihat danau yang airnya seperti cermin yang bisa dilihat dengan jelas hingga ke dasar danau. Wisata Danau Labuan Cermin terletak di Desa Labuan Kelambu, Kecamatan Biduk-Biduk, Kabupaten Berau, Provinsi Kalimantan Timur, Indonesia.
Wisata Danau Labuan Cermin Berau

Danau Labuan Cermin merupakan wisata alam, yang memiliki dua kelebihan yaitu ada yang airnya asin dan ada juga yang airnya tawar, dimana air ini memiliki suhu 10-15 derajat.Selain itu danau labuan cermin memiliki gradasi warna biru tua, putih, biru muda, dan hijau pada area di luar danau.

Air di danau labuan cermin dengan jelas memberikan gambaran mengenai kehidupan yang ada di bawah danau ini, selain itu juga danau ini memiliki keajaiban , dimana pada bagian atas danau air nya terasa tawar, dan ketika anda menyelam beberapa meter kebawah, maka anda akan menemukan dan merasakan air asin yang berasa dari laut. Kedua jenis air yang ada dibawah ini tidak bercampur, hal itulah yang membuat danau ini ajaib.
Wisata Danau Labuan Cermin Berau
Anda bisa melakukan kegiatan snorkeling dan penyelaman ke danau ini dimana anda bisa melihat dua habitat yang berbeda di danau ini anda bisa melihat ikan-ikan laut seperti kakap, ikan merah , ikan tulang, ikan putih dan juga anda bisa melihat ikan air tawar yang bisa ikuti ketika berenang karena anda bisa melihatnya dengan jelas. Selain snorkeling anda pun bisa melakukan kegiatan berenang karena disini disediakan fasilitas berupa pelampung dan juga ada perahu yang bisa disewa untuk mengelilingi danau ini bersama dengan teman anda.
Wisata Danau Labuan Cermin Berau
Untuk bisa menuju ke Danau Labuan Cermin anda harus melakukan perjalanan ke Kabupaten berau atau tanjung redeb, setelah itu anda memerlukan waktu 6 sampai 7 jam, untuk mencapai tempat wisata ini anda bisa menyewa supir dan kendaraannya dengan harga Rp.650.000 untuk keduanya, yang bisa mengantarkan anda pulang pergi ke tempat wisata ini.Setelah sampai anda harus melakukan perjalanan lagi yang melewati pepohonan besar yang menghabiskan waktu 30-45 menit untuk sampai ke danau tersebut.
Wisata Danau Labuan Cermin Berau
Demikian Ulasan Aneka Wisata Nusantara mengenai Wisata Danau Labuan Cermin Berau , semoga memberikan anda pengetahuan, jangan lupa bercermin di danau ini dan buktikan kebeningan yang ada di danau ini, selain itu jangan lupa untuk merasakan keajaiban air asin dan air tawarnya untuk menjawab rasa penasaran anda. Jangan lupa ceritakan pengalaman anda berkunjung ke danau labuan cermin di kolom komentar yang ada dibawah ini.

COMMENTS

Name

Wisata Alam,48,Wisata Bahari,4,Wisata Bali,3,Wisata Bangka Belitung,2,Wisata Banten,1,Wisata Bendungan,1,Wisata Budaya,5,Wisata Danau,10,Wisata Dermaga,1,Wisata DKI Jakarta,2,Wisata Gorontalo,9,Wisata Gunung,7,Wisata Jambi,1,Wisata Jawa Barat,4,Wisata Jawa Tengah,1,Wisata Jawa Timur,6,Wisata Kalimantan Barat,1,Wisata Kalimantan Timur,1,Wisata Kuliner,9,Wisata Modern,1,Wisata Nangroe Aceh Darussalam,3,Wisata Nusa Tenggara Barat,4,Wisata Nusa Tenggara Timur,2,Wisata Pantai,18,Wisata Papua,2,Wisata Papua Barat,1,Wisata Pendidikan,1,Wisata Permandian,3,Wisata Pulau,19,Wisata Religi,12,Wisata Sejarah,12,Wisata Sulawesi Barat,3,Wisata Sulawesi Selatan,80,Wisata Sulawesi Tengah,3,Wisata Sulawesi Tenggara,6,Wisata Sulawesi Utara,8,Wisata Sumatera Utara,3,Wisata Taman,1,Wisata Telaga,1,Wisata Yogyakarta,5,
ltr
item
Aneka Wisata Nusantara: Wisata Danau Labuan Cermin Berau
Wisata Danau Labuan Cermin Berau
Wisata Danau Labuan Cermin Berau | Wisata Danau Labuan Cermin terletak di Desa Labuan Kelambu, Kecamatan Biduk-Biduk, Kabupaten Berau, Provinsi Kalimantan Timur, Indonesia.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgNx3TZDP0KgPqwkc2iba3KaSHfuEV5qkZQAlYfQOkSPcWfwQbZ8ilGKjgvZkkbvxSwpavK-HM4IBm_hX4CkAjTMbAAaal0FrafUNq6BjVZWXOeY506o6EkRu-6aSczuNsGDVI3Pay-JNfo/s640/Danau+Labuan+Cermin+1.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgNx3TZDP0KgPqwkc2iba3KaSHfuEV5qkZQAlYfQOkSPcWfwQbZ8ilGKjgvZkkbvxSwpavK-HM4IBm_hX4CkAjTMbAAaal0FrafUNq6BjVZWXOeY506o6EkRu-6aSczuNsGDVI3Pay-JNfo/s72-c/Danau+Labuan+Cermin+1.jpg
Aneka Wisata Nusantara
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/2015/05/wisata-danau-labuan-cermin-berau.html
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/2015/05/wisata-danau-labuan-cermin-berau.html
true
1041212824677081597
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy