Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep

Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep | Pulau Cambang-Cambang, Kecamatan Liukang Tupabbiring Utara,Kabupaten Pangkep (Pangkajene Kepulauan), Provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia.

Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep - Pulau Cambang Cambang, merupakan pulau yang bisa dibilang surga untuk para traveler, karena pulau ini sangat indah dengan pemandangannya karena pulau ini menyajikan pemandangan pulau yang sangat indah, suasana laut yang sangat menawan, sehingga pulau ini sangat cocok di jadikan destinasi wisata pulau maupun destinasi wisata bahari. Meskipun pulau cambang cambang mempunyai potensi wisata darat, maupun laut, akan tetapi pemerintah setempat tetap mengembangkan pulau cambang-cambang untuk menjadi destinasi wisata laut/bahari. Pulau Cambang-Cambang terletak di Kecamatan Liukang Tupabbiring Utara,Kabupaten Pangkep (Pangkajene Kepulauan), Provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia.

Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep
Pulau Cambang-Cambang Pangkep adalah pulau yang sangat strategis dan bisa dibilang pulau ini terletak di Jantung kota Pangkep karena jaraknya dari kota pangkep hanya 15 Km jika kita berangkat dari Pelabuhan Maccini Baji, untuk bisa menikmati Pulau Cambang-Cambang Pangkep anda harus menggunakan Perahu Rakyat yang sering di sebut Jolloro, dengan kisaran waktu kurang lebih 10 Menit.

Pulau Cambang-Cambang tergolong pulau yang kecil atau pulau mini, karena luasnya hanya 50 Meter persegi, hal itu menyebabkan pulau ini dijadikan pusat informasi wisata bahari di Kabupaten Pangkep. Pulau Cambang-Cambang terletak berdekatan dengan Pulau Supermonde lainnya.
Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep
Ketika anda sampai di Pulau Cambang-Cambang, anda akan menemukan pemandangan yang sangat banyak, diantaranya hamparan pasir putih yang sangat banyak, selain itu juga anda bisa menjumpai air laut yang berwarna biru jernih sehingga bisa menunjang kegiatan snorkeling anda, Selain itu anda juga bisa menemukan pemandangan pohon rindang untuk menunjang kesejukan anda.
Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep
Admin Blog Aneka Wisata Nusantara Berpose di Salah Satu Spot Pulau Cambang-Cambang Pangkep
Hal menarik lainnya dari Pulau Cambang-Cambang yaitu fasilitas nya yang sangat lengkap seperti Akomodasi (Villa, Ruang Meeting, dan Restaurant), selain itu ada juga Gazebo untuk duduk bersama keluarga dan juga Waterboom untuk mandi dan keluar dari zona air laut dan merasakan air tawar. Berdasarkan fasilitas diatas anda bisa menggunakan pulau ini untuk kegiatan bisnis, kumpul keluarga, dan juga kegiatan bersama lainnya.
Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep
Dan untuk melengkapi kenyamanan dan kesenangan para traveler, anda pun bisa merasakan indahnya matahari terbenam dan matahari terbit di pulau ini, dan pada malam hari anda bisa menemukan pemandangan langit yang jarang ditemui karena langit malam di pulau cambang-cambang dihiasi bintang gemintang yang sangat indah. Pemandangan tersebut bisa di nikmati dengan membangun tenda di pinggir pantai. Namun jika anda belum mempunyai tenda anda bisa membelinya di Mataharilmall dengan harga murah dan bisa di cicil.
Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep

Demikian Ulasan Aneka Wisata Nusantara mengenai Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep , semoga artikel ini bersifat informatif dan membantu anda para traveler dan para backpacker untuk pergi ke surga yang ada di pangkep ini. Jangan lupa bagikan cerita pengalaman anda ke Pulau ini dengan cara menuliskannya di kotak komentar dibawah ini.

COMMENTS

Name

Wisata Alam,48,Wisata Bahari,4,Wisata Bali,3,Wisata Bangka Belitung,2,Wisata Banten,1,Wisata Bendungan,1,Wisata Budaya,5,Wisata Danau,10,Wisata Dermaga,1,Wisata DKI Jakarta,2,Wisata Gorontalo,9,Wisata Gunung,7,Wisata Jambi,1,Wisata Jawa Barat,4,Wisata Jawa Tengah,1,Wisata Jawa Timur,6,Wisata Kalimantan Barat,1,Wisata Kalimantan Timur,1,Wisata Kuliner,9,Wisata Modern,1,Wisata Nangroe Aceh Darussalam,3,Wisata Nusa Tenggara Barat,4,Wisata Nusa Tenggara Timur,2,Wisata Pantai,18,Wisata Papua,2,Wisata Papua Barat,1,Wisata Pendidikan,1,Wisata Permandian,3,Wisata Pulau,19,Wisata Religi,12,Wisata Sejarah,12,Wisata Sulawesi Barat,3,Wisata Sulawesi Selatan,80,Wisata Sulawesi Tengah,3,Wisata Sulawesi Tenggara,6,Wisata Sulawesi Utara,8,Wisata Sumatera Utara,3,Wisata Taman,1,Wisata Telaga,1,Wisata Yogyakarta,5,
ltr
item
Aneka Wisata Nusantara: Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep
Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep
Wisata Pulau Cambang-Cambang Pangkep | Pulau Cambang-Cambang, Kecamatan Liukang Tupabbiring Utara,Kabupaten Pangkep (Pangkajene Kepulauan), Provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgMrlK_NSwASBxDxVSpXBtagJssYFCdcFntnXXB7B1N_yMLDNHcAa5LB7clf-AfB-jbD6sj_J4p69SrVqSAhAZqOPApH47Jv7cmWBT50tR3bU_gUtXF-RRN5vjbRzrkdwwvSmonqBXdNbRu/s1600/Pulau+Cambang+Cambang.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgMrlK_NSwASBxDxVSpXBtagJssYFCdcFntnXXB7B1N_yMLDNHcAa5LB7clf-AfB-jbD6sj_J4p69SrVqSAhAZqOPApH47Jv7cmWBT50tR3bU_gUtXF-RRN5vjbRzrkdwwvSmonqBXdNbRu/s72-c/Pulau+Cambang+Cambang.jpg
Aneka Wisata Nusantara
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/2015/03/wisata-pulau-cambang-cambang-pangkep.html
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/2015/03/wisata-pulau-cambang-cambang-pangkep.html
true
1041212824677081597
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy