Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung

Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung | Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung terletak di Jalan Diponegoro No 22, Kota Bandung, Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Wisata Bandung , Wisata Bandung Terbaik, Objek Wisata Bandung

Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung - Gedung Sate adalah gedung bersejarah yang sekarang menjadi Pusat Pemerintahan Provinsi Jawa Barat, karena di Lantai dua gedung sate ini,Gubernur Jawa Barat beserta jajaran nya berkantor. Gedung Sate di fungsi kan sebagai kantor pemerintahan Jawa Barat dimulai pada tahun 1980.Dulunya gedung sate dibangun untuk dijadikan Pusat Pemerintahan dari Kolonial Belanda yaitu Gouverments Bedrijven. Masyarakat Bandung sangat suka menyebut gedung ini dengan sebutan "Gedung Sate" . Sebutan Gedung Sate identik dengan bentuk gedung ini dimana gedung ini memiliki enam tusuk bulatan seperti sate di puncak menara yang ada di gedung ini. Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung terletak di Jalan Diponegoro No 22, Kota Bandung, Provinsi Jawa Barat, Indonesia.
Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung
Pada Saat anda masuk ke dalam gedung ini anda akan merasakan sensasi jaman kolonial yang sangat kental dipikiran anda, karena gedung ini memiliki arsitektur jaman dulu yang di rancang oleh arsitek belanda yang bernama J Berger, dimana gedung ini dibangun oleh ribuan penduduk dengan waktu empat tahun yang dimulai dari tahun 1920, dimana terdapat 2000 pekerja, Nilai Sejarah inilah yang membuat gedung sate menjadi objek wisata bandung yang sangat dikenal oleh masyarakat.

Pemandangan yang ada di dalam gedung sate ini adalah ornamen yang sifatnya masih sangat asli, dan juga pilar dari gedung ini masih sangat asli, dengan cat putih dan gambar-gambar nya seperti gambar terompet, gambar palu, dan roda-roda di jendela gedung ini. Ornamen-ornamen tersebut memiliki banyak arti diantaranya menyimbolkan peran transportasi, peran pembangunan. Satu lagi faktanya yaitu gedung sate ini dulunya menjadi kantor Pos dan Kantor Telekomunikasi Department PU Belanda.
Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung

Untuk bisa mencapai gedung sate anda harus melakukan perjalanan ke pusat kota bandung kemudian anda harus melakukan perjalanan ke Jl.Diponegoro menggunakan transportasi darat bisa sewaan maupun kendaraan pribadi. Jadi gedung sate memang pantas untuk dijadikan wisata bandung terbaik.
Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung

Demikian Ulasan Aneka Wisata Nusantara mengenai Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung , semoga membantu memberikan informasi yang jelas untuk anda para wisata yang akan berwisata ke bandung bersama keluarga maupun teman. Jangan lupa memberikan komentar di kolom komentar yang ada dibawah ini. Jangan lupa berfoto juga di tempat ini, dan kalo bisa mengajak admin untuk jalan-jalan ke wisata bandung ini.

COMMENTS

BLOGGER: 2
Loading...
Name

Wisata Alam,48,Wisata Bahari,4,Wisata Bali,3,Wisata Bangka Belitung,2,Wisata Banten,1,Wisata Bendungan,1,Wisata Budaya,5,Wisata Danau,10,Wisata Dermaga,1,Wisata DKI Jakarta,2,Wisata Gorontalo,9,Wisata Gunung,7,Wisata Jambi,1,Wisata Jawa Barat,4,Wisata Jawa Tengah,1,Wisata Jawa Timur,6,Wisata Kalimantan Barat,1,Wisata Kalimantan Timur,1,Wisata Kuliner,9,Wisata Modern,1,Wisata Nangroe Aceh Darussalam,3,Wisata Nusa Tenggara Barat,4,Wisata Nusa Tenggara Timur,2,Wisata Pantai,18,Wisata Papua,2,Wisata Papua Barat,1,Wisata Pendidikan,1,Wisata Permandian,3,Wisata Pulau,19,Wisata Religi,12,Wisata Sejarah,12,Wisata Sulawesi Barat,3,Wisata Sulawesi Selatan,80,Wisata Sulawesi Tengah,3,Wisata Sulawesi Tenggara,6,Wisata Sulawesi Utara,8,Wisata Sumatera Utara,3,Wisata Taman,1,Wisata Telaga,1,Wisata Yogyakarta,5,
ltr
item
Aneka Wisata Nusantara: Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung
Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung
Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung | Wisata Sejarah Gedung Sate Bandung terletak di Jalan Diponegoro No 22, Kota Bandung, Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Wisata Bandung , Wisata Bandung Terbaik, Objek Wisata Bandung
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgGNRUv9JPoIq6L_V4GpUrBrdNzgLOK6DoqtjmEjCPQU8God0nsTtAni_ffSrudqlPCxWUDVXvMfgF9njOhaQjIlJWOKUo1hQE0cg7gaXqDPLZnzC_d76F0YDtr3T-67aRv0o-N9CKquODN/s640/Wisata+Sejarah+Gedung+Sate+Bandung+1.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgGNRUv9JPoIq6L_V4GpUrBrdNzgLOK6DoqtjmEjCPQU8God0nsTtAni_ffSrudqlPCxWUDVXvMfgF9njOhaQjIlJWOKUo1hQE0cg7gaXqDPLZnzC_d76F0YDtr3T-67aRv0o-N9CKquODN/s72-c/Wisata+Sejarah+Gedung+Sate+Bandung+1.jpg
Aneka Wisata Nusantara
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/2015/05/wisata-sejarah-gedung-sate-bandung.html
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/
https://anekawisatanusantara.blogspot.com/2015/05/wisata-sejarah-gedung-sate-bandung.html
true
1041212824677081597
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy